Selasa, 18 Desember 2012

Sendiri dan Menyendiri

Awalnya tak pernah aku bayangkan, bagaimana dikelilingi oleh teman - teman yang begitu menyayangiku tanpa ada rasa dendam di dalam dirinya. sudah lama aku merindukan hal hal seperti ini. selama aku hidup di dunia SMA ini, baru kali ini aku merasakan mempunyai teman. sebenarnya ini hanya sebuah rahasiaku sendiri saja. tak banyak orang yang tau tentang diriku. yang mereka tahu hanya aku yang pandai bergaul dan pandai beradaptasi dengan mereka semua. tapi itu hanya sandiwara sandiwara di sekolah saja. di mulai aku menginjakan kaki di sekolah baruku. aku merasa tidak nyaman. karena sekolah yang aku lihat tidak sesuai yang aku inginkan. beda dengan teman teman SMPku yang begitu sangat menyukai sekolahnya. jelas saja mereka bersekolah bukan di daerah lagi, melainkan mereka bersekolah di kota kota besar yang memiliki berbagai tempat . hanya satu penyemangat sekolahku yaitu eskulku yang aku minati sebelum masuk sekolah ini. awalnya semua sia sia. eskul yang aku minati hanyalah sebagai eskul yang tidak memiliki prestasi.setiap bertanding hanya mendapatkan harapan, apakah kau tau harapan itu semua palsu dan semu dan tidak akan ada yang tau bagaimana kedepan yang diberikan oleh sebuah harapan pasti akan jatuh atau bangkitkan ?
tapi semenjak eskulku mengalami kemajuan dengan memebawa beribu nama baik beribu piala yang kami berikan kepada sekolah, aku merasa ada kehidupan disekolahku. aku merasa aku tidak sendiri dan menyediri lagi. awalnya aku memang menganggap seperti itu tapi sekarang sudah tidak lagi, tetap saja seorang endeli  yang sendiri dan menyediri kembali lagi.
my friends lost one by one. awal aku menginjak kelas 2 SMA aku merasa memiliki kehidupan yaitu, aku memliki teman yang begitu mengasyikan kelas yang begitu aku sukai,itu awalnya kehidupan disekolahku,tapi ternyata tidak,satu persatu mereka pergi ,iya kalian tau,bukan pergi untuk pergi jauh dan tidak sekolah disini. tapi mereka pergi dengan sifat aneh aneh mereka.hancurlah persahabatanku ini, sekarang aku menginjak kelas 3SMA tidak ada kehidupan,sahabat,bermain, tertawa lepas,kebetahan. itu semua tidak ada dikelasku yang satu ini, karena mereka sudah pergi dengan membawa sifat yang begitu aneh. entah apa yang harus kulakukan sekarang, jelas saja aku tidak betah dengan lingkungan ini . sahabatku berkata seperti ini dan yang satu sedang sibuk dengan dunianya sendiri yang satu sudah pasrah dengan keadaan yang satu terbawa kemana saja. SUNGGUH AKU MEMBENCI INI !!!!! aku tidak suka suasna seperti ini. aku kembali sendiri dan menyendiri terlalu banyak orang asing yang ikut campur dengan persahabat ini , dan jadilah suasana seperti ini. sungguh kejamnya lingkungan ini,merenggut satu persatu teman yang ada disampingku.

selamat untuk kalian yang mempunyai dunia baru,aku hanya ingin kalian tau aku merindukan kalian yang dulu .ku harap,kalian tau isi hatiku,kenapa aku menuliskan ini untuk kalian. sesungguhnya aku merindukan kalian,hanya saja tidak ada waktu yang tepat untuk berbincang dan sudah tidak ada waktu untuk mengulanginya lagi,sahabat bermainlah dengan dunia kalian sendiri,anggap saja dulu itu kita tidak ada tidak menyatu,anggap saja semua terlewatkan dengan begitu mudah.tutuplah kisah yang manis dengan manis sahabat.aku masih menunggu kalian diwaktu yang mana kita selalu bersama dan tertawa lepas .


Salam Rindu
SAHABATMU



Minggu, 16 Desember 2012

Sesuatu itu tak berarti dibandingkannya ...

Kenapa harus sama ?
Kenapa bertepatan sama ?
Kenapa harus ITU ?!

hari yang begitu menyenangkan bukan ? hari ini hari senin. hari dimana upacara yang berbeda dan begitu spesial. senin terkahir upacara untuk semester tahun ini, ditutup dengan kejutan yang kami bawa. iya... kami membawakan sebuah prestasi untuk sekolah kami tiga piala sekaligus kami bawa dan kami persebahkan untuk sekolah kami tercinta ini. amat sangat disayangkan hal yang kami nanti itu kandas karena seorang guru kami tidak menyinggung soal itu.padahal kami amat sangat antusias untuk hal ini dan amat sangat bersemangat untuk ini,karena ini piala terakhir yang kami berikan untuk sekolah kami.karena setelah ini kami tidak akan mengikuti lagi disebabkan karena kami akan ujian akhir sekolah,kami putuskan untuk tidak mengikuti eskul apapun itu yang ada disekolah.
tidak kalah bahagianya sahabatku yang menambahkan usianya ditahun ini. semua rencana dan konsep untuk sahabatku itu sudah ada diteman satuku ini,semua otak dan akal bulus sudah ada. sangat disayangkan sekali sahabat satuku ini sudah membaca konsep yang kami rencanakan sehari sebelumnya.sahabatku hanya berkata "ganti dong konsepnya,jangan ngejauhin kayak gini" oh my god friends ! itu semua kebaca sama dia, ah sialan kurang tepat sahabatku satu ini membuatnya, aku tak begitu mengikuti semua akal bulus sahabatku satu ini.coba saja kalau aku mengikuti pasti dia akan kubully ! (abaikan)
next ....
sangkekasihnya membisikan sesuatu kepadaku, 'tolong kasih tau mereka untuk datang kerumahnya,soalnya mamahnya menyuruh teman temannya untuk datang ' okay sebagai sahabat aku mengatakan semua amanat sang kekasihnya untuk membicarakan soal ini terhadap teman sekelasku.akhirnyapun teman sekleas menyetujui semua untuk datang kerumahnya.
Tidak denganku ! aku lebih memilih berbohong terhadap teman sekelas dan semuanya. bahwa aku lebih menyibukan diriku di cheers,karena memang saat yang bertepatan sekali aku mengurusi junior yang akan meneruskan cheers yang kami bangun dari 4 tahun yang lalu. cukup kuat memang untuk hal itu. sampai sampai sahabatku membuat pesan singkat 'engga akan kerumah ?kerumah atuh?' awalnya hanya aku read saja pesan singkat itu. tapi aku tidak tega hanya membacanya saja tanpa dibalas,aku hanya membalas "maaf tadi ngurusin cheers"
SEBENARNYA aku dan sahabatku sedang membuat suatu buatan tangan yang kami buat sangat begitu sederhana yang kami buat berdua saja,foto foto yang kami kumpulkan bingkai yang sudah siap tinggal kita buat saja. yaaaaaaap selesai sudah kado untuk sahabatku ini sudah selesai kita kemas begitu sederhana. semua rencana kami tidak begitu mulus dengan apa yang kami bayangkan sebelumnya,semua jauh dari perkiraan kami.kami membuat kado sudah terlewat sore akhirnya kami berdua putuskan untuk datang malam saja.dan ternyata malampun tidak sesuai dengan apa yang kami inginkan kami hanya bertiga datang kerumahnya,berat rasanya untuk datang kerumahnya karena aku sudah memikirkan apa apa yang tidak akan terjadi. tiba didepan rumahnya aku berjalan kaki dan memberikan kado yang kami buat itu. tanpa berkata apapun kepadanya,cukup diam diam diam. sang mamahnya menyuruh kami untuk makan. dan mamahnya berkata 'makan makan yang ada saja,datangnya bukan dijam undangan' cukup dibalas dengan cengiran saja, sesungguhnya aku malu tuhaaaaan. (ngeeeers) sebelumnya aku melihat dan terpaku dengan sudut tembok yang ada diruang tamu . yaaa, i know that , this is failed i'm so really embarrassed ! seharusnya aku tak membuatkan itu untuk sahabatku,karena ada yang lebih bagus dari pada ini yang kami buat. seharusnya aku tak punya pikiran untuk membuat ini,dan seharusnya aku tau bahwa akan ada yang lebih bagus untuk ini. 

i'm so sorry my friends. i know what you want from us. and i know what you're feeling at the moment .
because time it's not support .


 my ohana

kacrut